Senin, 30 September 2013

Prediksi Pertandingan Fiorentina vs Parma 01 Oktober 2013

Prediksi Pertandingan Fiorentina vs Parma 01 Oktober 2013 Prediksi Fiorentina vs Parma Liga Italia 01 Oktober 2013 – Laga lanjutan Serie A pekan ini akan mempertemukan Fiorentina vs Parma yang akan berlangsung 01 Oktober 2013, Pukul 01.45 WIB, di Stadio Artemio Franchi, Firenze. Kesempatan La Viola untuk masuk ke posisi 4 besar sedikit terbuka pada pertarungan ini. Hanya menghadapi Gialloblu tentu saja tim tuan rumah harus bisa memaksimalkan kesempatan bermain di kandang dengan meraih poin penuh.

Dilihat dari peringkat sementara La Viola di klasemen saat ini seharusnya 3 poin bisa di dapatkan pada laga kali ini. Dengan berada di posisi 5 dengan perolehan 10 poin tentu berbanding jauh dengan Gialloblu yang berada di peringkat 13 dengan 5 poin. Stastik mereka dalam 5 laga terakhir juga lebih unggul yaitu dengan meraih 3 kemenangan, 1 kali imbang dan hanya menelan 1 kekalahan. Sementara Parma dari 5 laga terakhir hanya bisa menang 1 kali, 2 kali imbang dan kalah 2 kali.

Prediksi Pertandingan Fiorentina vs Parma 01 Oktober 2013


Prediksi Fiorentina vs Parma – Statistik 5 pertemuan terakhir pertemuan mereka juga lebih unggul tim tuan rumah. Parma hanya mampu menahan imbang 3 kali dan kalah dari Fiorentina 2 kali. Adalah Luca Toni dan Jovetic yang menjadi aktor kemenangan pada laga terakhir kedua tim yang berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan La Viola. Apakah Fiorentina bisa mengulang kesuksesan ini?

Prosentase kemenangan laga kandang skuad asuhan Vincenzo Montela ini juga tidak terlalu buruk. Total 3 kemenangan, 1 kali kalah dan 1 kali imbang menjadi bukti ketangguhan La Viola jika bermain dikandang terlebih dalam laga ini tidak ada pemain yang cidera. Begitu pula di skuad Roberto Donadoni yang bisa tampil secara full tim. Prediksi kami untuk laga Fiorentina vs Parma yaitu 2-0 dengan kemenangan La Viola.

Statistik Pertandingan Fiorentina vs Parma


Head 2 Head

03/02/2013 : Fiorentina 2 – 0 Parma, Serie A

22/09/2012 : Parma 1 – 1 Fiorentina, Serie A

07/03/2012 : Parma 2 – 2 Fiorentina, Serie A

21/09/2011 : Fiorentina 3 – 0 Parma, Serie A

06/02/2011 : Parma 1 – 1 Fiorentina, Serie A

5 Pertandingan Terakhir Fiorentina

26/09/2013 : Inter Milan 2 – 1 Fiorentina, Serie A

22/09/2013 : Atalanta 0 – 2 Fiorentina, Serie A

19/09/2013 : Fiorentina 3 – 0 Paços de Ferreira, UEFA Europa League

15/09/2013 : Fiorentina 1 – 1 Cagliari, Serie A

01/09/2013 : Genoa 2 – 5 Fiorentina, Serie A

5 Pertandingan Terakhir Parma

25/09/2013 : Parma 4 – 3 Atalanta, Serie A

22/09/2013 : Catania 0 – 0 Parma, Serie A

16/09/2013 : Parma 1 – 3 Roma, Serie A

01/09/2013 : Udinese 3 – 1 Parma, Serie A

25/08/2013 : Parma 0 – 0 Chievo, Serie A

Susunan Pemain

Fiorentina : Neto, Gonzalo Rodríguez, Stefan Savic, Manuel Pasqual, Nenad Tomovic, Alberto Aquilani, M. Fernández, Joaquín, Borja Valero Iglesias, Massimo Ambrosini, Giuseppe Rossi

Parma : Antonio Mirante, Djamel Mesbah, Alessandro Lucarelli, Pedro Mendes, Yohan Benalouane, Aleandro Rosi, Walter Gargano, Marco Parolo, Marco Marchionni, Amauri, Antonio Cassano

Fiorentina 55% : 45% Parma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar